image courtesy kontan.co.id |
1. Archipelago Equity Growth sebesar 5.87%
2. Ashmore Dana Progresif Nusantara sebesar 5.67%
3. Batavia Dana Saham Syariah 5.47%
6. Danareksa Mawar Konsumer 10 5.77%
7. GAP Equity Fund 5.44%
8. GAP Value Fund 5.31%
9. Lautandhana Equity 7.69%
10. Lautandhana Equity Progresif 5.99%
11. Mandiri Asa Sejahtera 5.64%
12. Mandiri Dynamic Equity 5.94%
13. Mandiri Investa Equitas Dinamis 5.7%
14. Mandiri Saham Dinamis 5.4%
15. PNM Ekuitas Syariah 7.9%
16. PNM Saham Agresif 7.28%
17. Pratama Equity 6.82%
18. Pratama Saham 5.24%
19. Sam Indonesia Equity Fund 7.97%
20. Sam Sharia Equity Fund 8.64%
21. Schroder Dana Istimewa 5.08%
Kinerja bulan Mei ini tidak menjamin kinerja bagus Manajer Investasi di Masa Depan. Seperti kita tahu bahwa bulan Mei ini IHSG mendaki lereng 5000an (saat saya sedang menulis, IHSG di posisi 5107.53), jadi wajar kalau banyak reksadana saham yang returnnya naik tinggi. MI yang mengelola reksadana-reksadana diatas bisa dibilang bernasib baik dan perhitungannya di bulan ini tepat saat memilih saham-saham yang naik tinggi.
Bagi saya sendiri, suatu reksadana bisa dibilang bagus kalau kinerja TAHUNANNYA berkisar 20% per tahun selama 3 tahun berturut-turut. Manajer Investasi yang bagus adalah yang bisa mempertahankan kinerjanya selama 3 tahun, karena dalam jangka waktu itu ia sudah terlatih menghadapi pasar yang fluktuatif.
Komentar